Covid 19 Pulanglah Sebelum Ramadhan

Wahai makhluk Allah yg bernama covid 19....

Jika Engkau tentara Allah yg dikirim untuk memberantas kesombongan dimuka bumi... Segerakanlah tugasmu....

Covid 19 Pulanglah Sebelum Ramadhan

Ijinkan kami bisa menghirup udara ramadhan yg syahdu.... Ijinkan kami... Menemui bulan penuh ampunan Dari Robb semesta alam...

Wahai makhluk nano berukuran 150 nanometer yg mampu menggemparkan dunia... Ukuran kecilmu menjadi bukti kuasa Pencipta-Nya

Covid19 pulanglah ke tempatmu dengan tenang sebelum Ramadhan
Covid19 pulanglah ke tempatmu dengan tenang sebelum Ramadhan
Covid19 pulanglah ke tempatmu dengan tenang sebelum Ramadhan
Aamiin Ya Rabb

Kami ingin Tarawih berjalan seperti biasa,
Kami ingin Puasa Ramadan seperti biasa,
Kami ingin Umrah berjalan seperti biasa.
Kami ingin Haji berjalan seperti biasa.
Aamiin Ya Mujib
Tolong Aamiinkan ramai ramai

Yakinlah doa kita pasti akan dikabulkan Allah Subhanahu Wa Ta’ala

Diriwayatkan dari Anas bahwa Nabi shallallahu 'alaihi wasallam, berikut doa pendek supaya terhindari dari penyakit berbahaya seperti corona :

doa pendek supaya terhindari dari penyakit berbahaya

"Ya Allah sungguh aku berlindung kepada-Mu dari penyakit belang, gila, lepra, dan dari penyakit-penyakit yang mengerikan." [Riwayat Abu Dawud no. 1554]

Sebagai seorang muslim dalam menghadapi wabah Virus Covid-19 atau yang lebih akrab disebut Corona ini, maka sebaiknya kita wajib meyakini bahwa ini adalah termasuk dalam takdir Allah Subhanallahu wa Ta'ala, dan mendorong diri kita untuk senantiasa bersabar dan bertawakal hanya kepada Allah 'Azza wa Jalla.

Allah Ta'ala berfirman:
"Dan barangsiapa yang bertawakkal kepada Allah niscaya Allah akan mencukupkan (keperluan)nya. Sesungguhnya Allah melaksanakan urusan yang (dikehendaki)Nya. Sesungguhnya Allah telah mengadakan ketentuan bagi tiap-tiap sesuatu." (QS. Ath Thalaq: 3)

optimis dengan melakukan tindakan ikhtiar, karena disebutkan dalam hadits shahih riwayat Imam Bukhari, bahwa Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda:

Tidaklah Allah menurunkan penyakit kecuali Dia juga menurunkan penawarnya.” (HR Bukhari).

Posting Komentar untuk "Covid 19 Pulanglah Sebelum Ramadhan"